Epson L350

Rp 2,300,000.00
 Ini adalah printer scan dari Epson, rilis dengan seri Epson L350  memiliki kelebihan pada kemampuan printer yang multiguna, dan handal digunakan. Printer ini juga sangat irit biaya operasinya, sehingga sangat bagus untuk keperluan kantor maupun UKM. Printer ini juga mudah cara pengoperasiaannya dan didukung program yang bagus.

Printer scan Epson L350 ini memiliki kekurangan di printhead yang mudah buntu bila menggunakan tinta yang tidak orisinil. Juga suaranya yang agak ramai, layakanya printer inkjet lainnya, mungkin tidak cocok untuk lingkungan kerja yang tenang. Namun printer Epson ini bisa dihandalkan dalam segala tugas printing.

Printer Inkjet Epson L350 sangat mudah disetup, karena memiliki koneksi USB yang plug n play. Tinggal dikonek ke laptop atau computer sudah bisa digunakan untuk scan, copy maupun printing, namun sebelumnya instal dulu driver atau programnya. Printer ini juga sangat luas dukungan OSnya dan bisa untuk semua platform.

Spesifikasi dan fitur Printer scan Epson L350:

Jenis printer                : inkjet dan printer scan, copy
Resolusi maksimal      : 5760x1440dpi
Kecepatan printing      : 33 lembar permenit di text, 27 detik di photo
Koneksi                       : USB 2.0
OS                               : WIN XP, Vista, 7, Mac OS
Cartridge                     : 4 cartridge dan ink tank
Media kertas               : A4, 4R
Garansi                        : 1 tahun

Harga Printer scan Epson L350:

Harga printer Epson ini bervariasi mengikuti cartridge atau modif yang dilakukan pada printer Epson
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »
logo
Copyright © 2013. Toko Printer Online - All Rights Reserved